Ingredients:
2 tomat
2 cabe merah
2 cabe hijau
2 wortel
4 sdm yoğurt
3 sdm tepung terigu
2 gelas air atau air kaldu daging
seledri
mint kering
garam
merica
Directions:
tomat, cabe hijau dan merah serta wortel dicuci, dikupas kulit lalu dipotong kecil-kecil. tempatkan dalam wadah lalu campur dengan yoğurt dan tepung terigu. semuanya dihaluskan menggunakan blender.
setelah halus masukan ke dalam panci lalu masak di kompor dicampur dengan air kaldu daging. didihkan sambil diaduk-aduk selama kurang lebih 20 menit. setelah masak taburi dengan mint kering dan seledri yang telah diiris halus (seledri dapat juga dihaluskan bersamaan dengan bahan yang lainnya)
No comments:
Post a Comment